Pemikiran Manajemen Klasik (Teori dan Para Ahli)

Pemikiran Manajemen Klasik (Teori dan Para Ahli)

Ilustrasi

Dalam perkembangan pemikiran manajemen sebagai disiplin ilmu, aliran manajemen klasik merupakan awal dari pembentukan teori manajemen modern. Secara pengelompokan, teori yang dihasilkan oleh para ahli manajemen klasik sering disebut teori manajemen klasik.

Para ahli manajemen klasik awalnya mencoba menjawab masalah pengelolaan perusahaan-perusahaan yang sedang maju dan berkembang akibat revolusi industri pertama di Inggris. Tidak heran pemaparan teori manajemen yang dihasilkan lebih bersifat dasar dan lebih relevan dalam dunia bisnis masa itu.

Ciri-ciri dari teori manajemen klasik antara lain adalah sebagai berikut:

  • Memberi perhatian khusus pada efisiensi organisasi
  • Mengutamakan deskripsi tugas dalam organisasi
  • Mengandalkan sistem terkendali dalam hierarki organisasi 
  • Menganggap manusia sebagai unsur paling penting dalam organisasi
  • Menganggap keahlian manusia sebagai faktor penting bagi deskripsi tugas
Berikut ini pada ahli yang mengemukakan teori manajemen klasik (Klik untuk membaca teori mereka) :
Dalam artikel yang berjudul Paham Manajemen Klasik sudah dipaparkan secara singkat mengenai hal ini. Sedangkan dalam artikel ini lebih untuk menjelaskan pengelompokan teori dan para ahli manajemen klasik.

Belum ada Komentar untuk "Pemikiran Manajemen Klasik (Teori dan Para Ahli)"

Posting Komentar

Tanggapan Anda?

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel